My Widget

Rabu, 21 September 2016

Cara Menghilangkan Panu Dengan Cara Alami

Cara Menghilangkan Panu Dengan Cara Alami




Panu merupakan penyakit kulit yang diakibatkan adanya pertumbuhan jamur pada kulit. Munculnya panu biasanya ditandai dengan adanya bercak kecil pada kulit. Kalau dibiarkan akan mengakibatkan pertumbuhan jamur bisa menyebar kebagian tubuh yang lain.

Berikut adalah cara alami mengobati panu :
      1.     Bawang Putih
Bawang putih memiliki partikel-partikel yang dapat membunuh pertumbuhan jamur. Caranya yaitu dengan mengosokkan bawang putih kebagian kulit yang timbul panu. Gosokkan rutin tiap hari minimal 2x sehari.=, atau digosokkan saat sehabis mandi.
     2.    Buah Belimbing.
Buah belimbing memiliki kandungan vitamin C yang dapat membunuh baketeri penyebab panu. Caranya adalah gosokkan belimbing pada bagian kulit yang terkena panu, usahakan dilakukan rutin minimal 2x sehari.
    3.    Jeruk Nipis
Seperti hanya buah belimbing, jeruk nipis mempunyai kandungan vitamin C yang dapat membunuh bakteri penyebab panu. Caranya potong jeruk nipis dan kemudian gosokkan pada kulit yang tumbuh panu.
     4.    Lengkuas

Lengkuas memiliki senyawa anti jamur yang dapat membunuh jamur hingga ke akar. Caranya gosokkan lengkuas ke bagian tubuh yang berpanu.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar